Sopir Angkot
Lagi-lagi hari yang sungguh menyebalkan. Itulah yang dirasakan Oliver di kantor tempatnya bekerja. Bagaimana tidak, ia bahkan sudah menyelesaikan pekerjaan...
Tiada Tempat Pulang Terbaik Selain Diri Sendiri
Rumah adalah tempat untuk pulang. Layaknya rumah, diri sendiri dapat menjadi rumah terbaik untuk melepas penat setelah jauh berkelana demi memenuhi mimpi besar kita.
Jenderal Pembunuh
Ketika jabatan dijadikan sebagai alat perlindungan, yang semena-mena justru malah berkuasa. Lihat, masalah apa saja yang akan ditimbulkannya?
Tanpa Kopi, Kita Mati
Tentang manusia dan kopi yang hidupnya saling mengisi. Tak ubahnya kopi, manis dan pahitnya kehidupan hanya bisa dinikmati.
Kelereng Kusut: Piala Dunia yang Surut
Musafir dengan lampu cemprong siap untuk memulai perjalanan pertamanya. Di balik pintu merah, apa yang akan ia temukan?
Dunia Tipu-Tipu
Kopi yang masih membumbungkan uap panas itu tersisa kira-kira satu hingga dua tegukan lagi. Semrawut isi kepala ternyata membuat lidahnya mati rasa. Tekadnya untuk mencari kerja sampingan semakin bulat.